Laman

mars JSL (JOGJA SUPRA LOVERS)

http://www.youtube.com/watch?v=_tZ9uIE7Dmg

Entri Populer

Rabu, 15 Desember 2010

Paham Demokrasi Ekonomi dan Ekonomi Pasar Sosial

Paham kedaultana rakyat Indonesia, selain berkenaan dengan demokrasi politik, juga mencakup paham demokrasi ekonomi.

Sistem perwakilan politik diwujudkan melalui lembaga Dewan Perwakilan daerah yang berorientasi territorial dan kedaerahan. Dengan demikian perwakilan golongan atau pelaku ekonomi dan golongan-golongan rakyat lainnya di luar sistem kepartaian dapat disalurkan aspirasinya melalui lembaga perwakilan daerah.

Dalam paham demokrasi social (social democracy) itu, Negara berfungsi sebagai alat kesejahteraan (welfare state). Paham kapitalisme mengadopsikan elemen-elemen konstruktit dan paham sosialisme dan demikian pula sebaliknya dalam market socialism terus berkembang dalam kerangka pengetian pasar social. Oleh karena itu, tekad the founding fathers untuk mengadopsikan kedua paham tersebut dalam rumusan Undang-Undang Dasar dalam Bab XIV tentang kesejahteraan sosial.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

http://www.Bisnis-DGC.com/?id=DMA483069